Corporate Gathering Bali 3 Hari 2 Malam

Hari 1: Transfer In - GWK - Pantai Pandawa / Melasti - Tari Kecak Ulluwatu - Check In
  • Penjemputan di Airport / Meeting Point, Bali
  • Setelah itu Anda akan daiajak mengunjungi Garuda Wisnu Kencana. Kompleks wisata budaya yang menampilkan patung raksasa dewa Wisnu yang sedang naik Garuda. Ini merupakan salah satu ikon terkenal di Bali dan dibangun sebagai simbol kebesaran Hindu-Budha di Indonesia,
  • Makan siang di lokal resto dengan menu yang variatif,
  • Dilanjutkan wisata di Pantai Pandawa. Pantai ini terkenal dengan pasir putihnya yang lembut, air lautnya yang jernih, dan tebing-tebing kapur yang menjulang tinggi di sekelilingnya. Pantai Pandawa sering disebut sebagai secret beach karena tersembunyi di antara tebing-tebing karang yang megah,
  • Lalu mengunjungi Pura Uluwatu. Pura ini menawarkan pemandangan laut yang spektakuler. Pura ini merupakan salah satu dari enam pura penting di Bali yang dianggap sebagai tempat suci untuk menghormati Sang Hyang Widhi Wasa dalam aspek manifestasinya sebagai Sang Rudra. Disini Anda juga akan diajak untuk menyaksikan pertunjukan seni Tari Kecak,
  • Makan malam di lokal resto dengan menu yang variatif,
  • Perjalanan menuju Hotel. Check in dan istirahat / free program.
Hari 2: Team Building - ATV Ubud - Jimbaran
  • Sarapan dan penjemputan di Hotel,
  • Perjalanan menuju venue outbound,
  • Program Outbound: Fun Games & Team Building
    • Opening Program: Berupa sambutan (speech) yang disampaikan oleh pimpinan ataupun perwakilan panitia,
    • Ice Breaking GamesFun games yang dipimpin langsung oleh master outbound untuk meregangkan otot dan membangun suasana pada peserta,
    • Grouping & Yelling Team: Aktivitas yang bertujuan untuk membentuk kelompok menggunakan media fun games,
    • Water Break (Air Mineral): Sebelum masuk ke program inti dan kembali menyegarkan fisik dan menghindarkan dari dehidrasi,
    • Rotation Group Competition: Kompetisi antar grup dengan games berorientasi pada  Kekompakan, Kecepatan & Ketepatan Tim,
    • Final Project: Seluruh kelompok bersatu mengerjakan Project secara  bersamaan dengan tugas yang berbeda,
    • Closing Program: Penyampaian kesimpulan dan pesan oleh Master Outbound  yang bisa diambil oleh peserta selama mengikuti program Fun Games
  • Makan siang di area outbound dengan menu buffet,
  • Setelah itu dilanjutkan aktivitas ATV Ubud. Aktivitas wisata adventure menjelajahi area Ubud, Anda akan diajak untuk bertualang menyusuri sungai, air terjun, area persawahan dan pedesaan,
  • Makan malam dengan menu seafood di area Pantai Jimbaran,
  • Kembali ke Hotel. Istirahat / free program.
Hari 3: Check Out - Shopping Tour - Transfer Out
  • Sarapan, check out dan penjemputan di Hotel,
  • Wisata belanja oleh-oleh khas Bali di Krisna atau De Kranjang,
  • Makan siang di lokal resto dengan menu yang variatif,
  • Pengantaran menuju Airport, Bali,
  • Program selesai. Sampai jumpa…

  • Akomodasi Hotel menginap 2 malam (opsional)
  • Transportasi Luxury Bus Pariwisata AC & nyaman
  • Makan pagi 2x pada hari ke 2 & 3 (opsional)
  • Makan siang 3x pada hari ke 1, 2 & 3
  • Makan malam 2x pada hari ke 1 & 2
  • Guide Lokal Bali Lisensi HPI, ramah dan berpengalaman
  • Tiket masuk obyek wisata sesuai program
  • Tiket pertunjukan Tari Kecak Uluwatu
  • Sewa Quad Bike / ATV Ubud
  • Outbound Package:
    • Master & Fasilitator Games
    • Program Games Team Building
    • Games Equipment
    • Sound Standard Outdoor
  • Dokumentasi Foto Profesional
  • Dokumentasi Video Cinematic
  • Air mineral 600ml 1 botol per hari
  • Welcome snack saat penjemputan hari pertama
  • Biaya parkir & retribusi jalan
  • Biaya Operasional Tour
  • Spanduk / Banner Foto Group
  • Asuransi Perjalanan Wisata

Garuda Wisnu Kencana

Deskripsi Singkat Garuda Wisnu Kencana (GWK) Bali Garuda Wisnu Kencana atau terkenal dengan nama GWK Bali, merupakan salah satu tempat wisata terkenal...

Pantai Pandawa

Pantai Pandawa – Pulau Dewata Bali memang sangat terkenal sebagai surga wisata yang ada di Indonesia. Hal tersebut dikarenakan banyak sekali destinasi...

Paket Wisata Lainnya di Bali

Kami Memiliki Paket Wisata Menarik untuk Kunjungan di Bali

LABIRU TESTIMONIAL

Ini Pendapat Mereka Yang Telah Mempercayakan Liburannya Bersama Labiru Tour

Komunikasi saat susun itinerary sangat lancar. Sedikit masukan dalam kelengkapan fasilitas paket. Resto yg dipilih cukup baik, hotel lumayan. Driver, two...
Raizan's Fam
Labiru pelayananya enak banget sippp dah pokoknya
Fanani
Fanani
Alhamdulillahh, sangat puas. Terimakasih Labiru, Drivernya sangat ramah, humoris enak di ajak ngobrol atau bercanda, Tidak kaku, Pengetahuannya Sangat...
Ghina Maretha N.
Ghina maretha n.
Saya dan keluarga sangat puas atas pelayanan dari Labiru Terimakasih labiru...semoga makin maju..
Maryanto
Maryanto
Bersama keluarga liburan ke Bali dengan Labiru Tour . Driver ramah banget , lokasi hotel ok banyak resto meskipun sudah tengah malam. Pemilihan makanan...
Dian Rahmawati
Dian Rahmawati
Pribadi
Baca Lainnya