Corporate Gathering Anyer 2 Hari 1 Malam

Hari 1: Penjemputan - Pantai Carita - Banana Boat - Snorkeling - Check In
  • Penjemputan di meeting point Jabodetabek,
  • Perjalanan menuju Cilegon, Banten
  • Dilanjutkan wisata di Pantai Carita yang berpasir putih dan memiliki pepohonan rindang di tepi pantainya. Ombak disini cukup tenang, aman untuk bermain air di Pantai,
  • Makan siang di lokal resto dengan menu yang variatif,
  • Dilanjutkan main Banana Boat dan Snorkeling di Pulau Liwungan, Tanjung Lesung,
  • Perjalanan menuju Hotel, dan proses room check in,
  • Dinner & Barbeque sekaligus menikmati Hiburan Music Electone,
  • Istirahat / free program.
Hari 2: Check Out - Shopping - Transfer Out
  • Sarapan, check out dan penjemputan di Hotel,
  • Wisata belanja oleh-oleh khas Banten,
  • Makan siang di lokal resto dengan menu yang variatif,
  • Pengantaran kembali menuju Jabodetabek,
  • Program selesai dan sampai jumpa....

  • Akomodasi Hotel / Villa / Resort 1 Malam
  • Transportasi Tour AC & Nyaman sesuai jumlah peserta
  • Makan pagi 1x di restaurant hotel pada hari ke 2
  • Makan siang 2x di lokal resto pada hari ke 1 & 2
  • Dinner & BBQ 1x di area hotel pada hari ke 1
  • Guide Lokal profesional dan berpengalaman
  • Tiket masuk obyek wisata sesuai program
  • Sewa Banana Boat
  • Snorkeling Gears & Fast Boat
  • Asuransi Perjalanan Wisata
  • Dokumentasi Foto Profesional
  • Dokumentasi Video Cinematic
  • Entertain Music Electone (1 Singer & 1 Player)
  • Snack Box 1x
  • Air Mineral 1 botol 600ml / hari
  • Biaya Parkir & Tol
  • Banner / Spanduk Foto Group
  • Biaya Operasional Tour

Paket Wisata Lainnya di Anyer

Kami Memiliki Paket Wisata Menarik untuk Kunjungan di Anyer

LABIRU TESTIMONIAL

Ini Pendapat Mereka Yang Telah Mempercayakan Liburannya Bersama Labiru Tour

3 hari 2 malam jalan jalan di lombok dapet dari pket tour labiru seneng banget bisa jelajah lombok dalam waktu singkat, mulai dari pemilihan hotel sampai...
Reni nurfauziah
Reni nurfauziah
Saya mewakili teman-teman merasa puas dan happy atas layanan dari crew Labiru Tour yang ramah & maupun dari akomodasi juga yg siap & tepat waktu, Labiru...
Jenna
Jenna
Puas sekali dgn tourguide di Lombok.
Nia
Nia
Wonderful Tour bersama Labiru di Malang dan sekitarnya, kami cuma iseng-iseng cari di google, transaksi tanpa kenal tapi saling percaya dan akhirnya sangat...
April & Mei
April & Mei
Cirebon aja
Pelayanan yg Bagus & Berkualitas membuat saya terus memilih LABIRU TOUR ,tour advisor "DEWI"yg ramah dan Driver Andalan sy "ROSYID PUTRA" Recommended,...
Maria Ambarita
Maria Ambarita
Kepulauan Riau (Batam)
Baca Lainnya