Paket Outbound Jakarta Building High Performance Team

Hari 1: Brifing - Coffee Break - Outbound High Performance Team - Lunch
  • Sampai di lokasi Outbound. Anda akan diajak untuk menikmati coffee break
  • Sebelum program dimulai, briefing singkat bersama Master Outbound
  • Program Outbound: Building High Performance Team
    • Opening Program: Berupa sambutan (speech) yang disampaikan oleh pimpinan ataupun perwakilan panitia,
    • Ice Breaking Games: Fun games yang dipimpin langsung oleh master outbound untuk meregangkan otot dan membangun suasana pada peserta,
    • Grouping & Yelling Team: Aktivitas yang bertujuan untuk membentuk kelompok menggunakan media fun games,
    • Water Break (Air Mineral): Sebelum masuk ke program inti dan kembali menyegarkan fisik dan menghindarkan dari dehidrasi,
    • Group Competition With Racing: Kompetisi antar grup dengan games berorientasi pada  Kekompakan, Kecepatan & Ketepatan Tim,
    • Team Building Games: Terdapat 4 post game, yaitu: 1. Achievement Orientation, 2. Self Confident, 3. Communication, 4. Leadership & Listening,
    • Final Project: Seluruh kelompok bersatu mengerjakan Project secara  bersamaan dengan tugas yang berbeda,
    • Discussion Program: Penyampaian kesimpulan dan pesan yang bisa diambil selama mengikuti program Team Building. Dikemas dengan cara yang fun dan dipandu oleh master & fasilitator outbound.
  • Makan siang di area outbound menggunakan meals box
  • Free program sambil menikmati fresh drink yang kami sediakan
  • Mineral Water Refillable
  • Fresh Drink (Juice / Soft Drink)
  • Dokumentasi Foto
  • Dokumentasi Video
  • Aerial Video Drone
  • Spanduk / Banner Foto
  • P3K Standard Outbound
  • Asuransi Kegiatan Outbound

Ringkasan

Paket Wisata Lainnya di Jakarta

Kami Memiliki Paket Wisata Menarik untuk Kunjungan di Jakarta

LABIRU TESTIMONIAL

Ini Pendapat Mereka Yang Telah Mempercayakan Liburannya Bersama Labiru Tour

Terima kasih Labiru Tour untuk tour yang menyenangkan dilengkapi dengan support dan komunikasi dari CS yang ramah, baik, armada yang nyaman, bagus, driver...
Rostanti
Rostanti
Pelayanan yang diberikan team Labiru ⭐️ ⭐️ ⭐️ ⭐️ ⭐️ Mulai dari tour advisor dengan Mba Aulia yang tetap ramah, sabar dan enak diajak...
Farida Chairunisyah
Farida Chairunisyah
PT Bureau Veritas Indonesia
Harga terjangkau dan pelayanan memuaskan tempat wisata ya bagus2 recommended
Ella
Ella
Seneng banget bisa wujudin honeymoon di malang dibantu sama tim labiru tour💕 udah kontek dari jauh hari sebelum nikah. Kak arum sabar banget hubungin...
Isti Hutriani B
Isti Hutriani B
Jalan jalan bareng Labiru mantap! Seru! Tour leader nya asik! Hotel nya nyaman. Makanan nya sip banget. Enak2. Makan deh sampe kenyang ? ngga salah deh...
Lies Irawan
Lies Irawan
BPD GBI DKI Jakarta
Baca Lainnya